Mitigasi Gangguan, Jajaran Giatja Galakan Kebersihan Area Lapas Karanganyar

    Mitigasi Gangguan, Jajaran Giatja Galakan Kebersihan Area Lapas Karanganyar

    CILACAP, INFO_PAS - Jajaran Giatja dibantu dengan PPNPN Lapas Karanganyar melakukan kebersihan area beranggang dalam dan area luar lapas, Kamis (01/12)

    Pembersihan yang dilakukan meliputi aarea beranggang dalam dan area luar lapas. Pembersihan ini meliputi memangkas rumput-rumput liar dan penyemprotan rondap serta menyapu area tersebut. Hal itu dilakukan untuk menciptakan lingkungan yang bersih dan nyaman.

    Kasubsi Sarana Kerja Bapak Sudiarto turut membantu dan mengawasi langsung kegiatan tersebut. Pembersihan ini bertujuan tidak lain untuk menciptakan lingkungan yang bersih, terlebih lagi pada bulan sekarang yang sudah memasuki musim penghujan maka rumput akan tumbuh dengan cepat.

    “Pembersihan branggang selain bertujuan untuk menjaga kebersihan juga mempunyai tujuan utama yaitu untuk menghindari adanya gangguan keamanan dan ketertiban di Lapas. Beberapa pohon yang sudah terlalu tinggi ditebang, rumput ilalang yang mulai tumbuh liar dibersihkan agar terlihat indah dan mempermudah dalam pengawasan situasi lingkungan branggang pada saat WBP bekerja bercocok tanam” ujar Sudiarto

    kemenkumhamjateng karanganyarampuh ayuspahruddin
    Rizal Afif Kurniawan.

    Rizal Afif Kurniawan.

    Artikel Sebelumnya

    Perkuat Pengamanan, Lapas Karanganyar Gandeng...

    Artikel Berikutnya

    Hendri Kampai: Macan Versus Banteng di Antara...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Polsek Ciampel, Bhabinkamtibmas Desa Mulyasejati Aipda Tono Melaksanakan Patroli Dialogis Antisipasi C3 dan Kejahatan Lainnya Di Wilayah Desa Mulyasejati.
    Bhabinkamtibmas Polsek Pasawahan Aiptu Agus Supriadi Bhabinkamtibmas desa cihuni kec.pasawhaan   himbauan kamtibmas agar waspada curanmor agar lingkungan aman tka
    Polsek pasawahan  Bhabinkamtibmas desa Lebak Anyar  kec.pasawahan Aiptu Didin Haerudin sambang tokoh masyarakat sekaligus himbauan kamtibmas agar waspada kejahatan seperti curanmor siang hari

    Ikuti Kami